Atlas ini merupakan buku ajar yang dirancang untuk menjembatani kesenjangan antara teori ilmu penyakit (Patologi) dengan temuan anatomis dan histologis yang dapat diamati di bawah mikroskop maupun secara makroskopis. Membahas secara singkat konsep dasar Patologi, termasuk proses keradangan, gangguan sirkulasi, degenerasi, dan pengenalan dasar-dasar Neoplasma (tumor jinak dan ganas)